Kegiatan

MEMPERINGATI HARI KARTINI 21 APRIL 2025

Limbangan - Hari Kartini diperingati setiap 21 April sebagai momen untuk mengenang perjuangan R.A. Kartini. Perempuan kelahiran Jepara ini dikenal dengan kutipan legendarisnya: “Habis gelap, terbitlah terang.” Kartini berjuang untuk kesetaraan dan pendidikan perempuan Indonesia. Untuk memperingati Hari Kartini pemerintah Desa Limbangan sesuai surat edaran dari  Kabupaten Kendal mengenakan pakaian adat bagi perempuan dan batik bagi laki-laki. Pada 21 April menjadi momentum bagi seluruh warga Indonesia dalam mengenang jasa besar R.A. Kartini memperjuangkan hak-hak wanita.

Selamat Hari Kartini 2025! Semoga semangatmu terus menyalakan perubahan bangsa.




 

Share :

Cuaca Hari Ini

Sabtu, 26 April 2025 06:11
Awan Pecah
26° C 26° C
Kelembapan. 94
Angin. 1.57